Di hari pertama masuk kerja Senin (09/05) setelah libur Hari Raya Idul Fitri kemarin dilaksanakan kegiatan Halal Bihalal lingkup Dinas Kesehatan Kabupaten Tulungagung. Kurang lebih 150 karyawan/karyawati Dinas Kesehatan Kab. Tulungagung mengikuti rangkaian acara Halal Bihalal sekaligus acara perpisahan bagi yang telah memasuki masa purna tugas.
Sebanyak 7 orang yang memasuki […]